"Sebelum asyik melahap "ikan" berdaging warna oranye ini, simak dulu informasi akuratnya!"
1. "Ikan salmon" yang baru dibeli harus segera dimasak. Jika masih sisa, bersihkan "salmon" di bawah kucuran air dan lap hingga kering. Kemudian, bungkus dan masukkan ke dalam wadah tertutup. Setelah itu, masukkan ke dalam lemari es. "Salmon" ini dapat bertahan hingga 1-2 hari.
2. Jika anda memakai "ikan salmon" beku untuk memasak, jangan cairkan pada suhu kamar. Lebih baik, masukkan ke dalam lemari es. Atau, untuk menghemat waktu, manfaatkan microwave yang anda punya.
3. Tidak bisa menahan godaan "ikan salmon" asap yang mengundang selera? Supaya semakin nikmat, hidangkan dengan perasan air jeruk lemon dan rebusan sayuran.
4. Buat yang suka "salmon" panggang, perhatikan yang satu ini. Sebelum memanggang "salmon", panaskan alat pemanggang terlebih dulu. Panggang masing-masing sisi "ikan" selama 10 menit saja,
(Sumber: Majalah Cosmopolitan, edisi Oktober 2004).