Selasa, 24 Mei 2011

"BUNGA RAMPAI MUTIARA CINTA"

"Cinta" kasih adalah satu-satunya kekuatan yang mampu mengubah musuh menjadi teman. (Martin Luther King J.R).

Berpikir positif tidak hanya baik bagi kesehatan tetapi juga memiliki pengaruh terhadap keluarga, lingkungan dan kehidupan "cinta" anda.

Beri pujian pada pasangan dapat meningkatkan hubungan "cinta" anda. Kirim ucapan selamat ketika pasangan melakukan sesuatu yang istimewa pada anda.

"Cinta"ilah pendosa, bencilah dosanya.

"Cinta"ilah mereka yang ada dalam hidup anda tanpa pamrih. Terimalah mereka apa adanya dan terimalah apa yang ingin mereka berikan tanpa prasangka apa pun.

"Cinta"ilah sesama, seperti anda men"cinta"i diri sendiri.

Kebahagiaan orang yang beriman adalah dengan men"cinta"i Allah. "Cinta" kepada Allah adalah kebahagiaan yang dasarnya lebih dalam dari setiap sesuatu yang dalam. Hanya mereka yang sungguh-sungguh berimanlah yang dapat merasakannya. Dan, perasaan itu tak bisa digantikan.

Aku melihat "cinta" dan nestapa di dalam hati, jika keduanya menyatu, maka "cinta" tak akan bertahan dan akan pergi.

Belilah do'a orang-orang fakir dan ke"cinta"an orang-orang miskin dengan derma harta(mu).

Allah men"cinta"i orang-orang yang bertobat, karena mereka hanya kembali dan mengeluh kepada-Nya.

Wahai Tuhan semesta, telah kuserahkan diriku kepada-Mu, maka "cinta"ilah orang-orang lemah dengan kebesaran rahmat-Mu.

Sesungguhnya Allah, jika men"cinta"i suatu kaum. maka Dia akan mengujinya.

Air yang banyak tak dapat memadamkan "cinta", sungai-sungai tak dapat menghanyutkannya. (Kidung Agung 8:7)

Aku men"cinta"imu dalam nafasku, senyumku, air mataku, semua kehidupanku. (Elizabeth Barret Browning).

Lebih baik di"cinta"i dan hilang dari pada tidak pernah di"cinta"i sama sekali. (Alfred Lord Tennyson).

Lebih baik tidak hidup dari pada tidak men"cinta"i. (Henry Drummond).

Aku men"cinta"imu, aku hanya men"cinta"imu! Dengan "cinta" yang tidak akan padam sampai matahari menjadi beku, dan bintang menjadi renta, dan halaman Buku Pengadilan Terakhir terbuka! (Bayard Taylor).

Hanya ada satu kebahagiaan dalam kehidupan, untuk men"cinta"i dan di"cinta"i. (George Sand).

"Cinta" sejati tidak pernah berjalan dengan mulus. (William Shakespeare).

"Cinta" kasih mengampuni semua kesalahan. (Amsal 10:12).

"Cinta" adalah satu-satunya perainan yang tidak mempedulikan kegelapan. (Anonim).

"Cinta" adalah anggur keberadaan. (Henry Ward Beecher).

"Cinta"ku padamu tercampur di seluruh tubuhku. (Lagu "Cinta" Mesir Kuno).

Hanya ada satu ramuan "cinta" yang sejati perhatian. (Menander).

Men"cinta"i secara mendalam ke satu arah menjadikan kita lebih men"cinta"i ke semua arah lainnya. (Madame Swetchine).

Men"cinta"i demi di"cinta"i adalah sifat manusia; tetapi men"cinta"i demi men"cinta"i adalah sifat malaikat. (Alphonse De Lamartine).

Aku bukan saja senang di"cinta"i, tetapi juga dikatakan bahwa aku di"cinta"i. (George Eliot).

Kita menemukan ketenangan dalam diri mereka yang kita "cinta"i, dan kita memberikan tempat tang tenang dalam diri kita untuk mereka yang men"cinta"i kita. (Santo Bernardus dari Clairaux).

Jika "cinta" berkuasa, hal yang tidak mungkin dapat diraih. (Peribahasa Indian).

Berpeganganlah dengan lembut, dan melangkahlah dengan ringan. Inilah salah satu rahasia kebahagiaan "cinta". (Peribahasa Spanyol).

Dengan sentuhan "cinta", semua orang menjadi pujangga. (Plato).

Aku men"cinta"inya sehingga bersamanya aku dapat menanggung semua penderitaan, tanpa dirinya kehidupanku tidak ada artinya. (John Milton).

Pertengkaran antara kekasih adalah pembaharuan "cinta". (Terence).

Di jalan aku bertemu dengan emuda miskin, yang sedang jatuh "cinta". Topinya tua, bajunya koyak, mantelnya telah lusuh, air masuk ke dalam sepatunya, --- dan bintang-bintang memancar dari jiwanya. (Victor Hugo).

Saat kita sedang jatuh "cinta", kita memandang diri kita sangat berbeda dari sebelunya. (Blaise Pascal).

"Cinta" adalah sebuah kanvas yang diwarnai oleh Alam dan dihiasi oleh imaginasi. (Voltaire).

Jadi sambil bergandengan tangan kita akan menjalani kehidupan melalui suka dan duka. Kita telah saling men"cinta"i di dunia; semoga kita saling men"cinta"i di surga. (Dari Kartu Ucapan Abad 19).

Baaimana aku men"cinta"imu? Biarlah aku mengatakannya. (Elizabeth Barrett Browning).

Tidak ada penyamaran yang dapat selamanya menutup-nutupi "cinta" jika "cinta" itu ada, atau selamanya mengakui "cinta" itu ada jika sesungguhnya tidak ada. (Francois La Rochefouchauld).

"Cinta" adalah persahabatan yang dijadikan api. (Jeremy Taylor).

Tidak ada yang lebih indah dalam kehidupan ini selain dari saat kita merasakan "cinta", merasakan gerakan sayapnya yang lembut. (Henry Wadsworth Longfellow).

Mengharapkan keintiman tanpa konflik adalah tidak realistik. Belajar memecahkan konflik dengan mengatakan kebenaran dalam "cinta" akan memperdalam keintiman dan menciptakan kedamaian.

Kepahitan  jauh lebih manis dari semua kesenangan lain. (John Dryden).

Allah men"cinta"i orang-orang yang bertobat dan men"cinta"i orang-orang yang membersihkan diri. Bahkan, kebahagiaan Allah atas tobat hambanya melebihi kebahagiaan orang yang menemukan kembali barang yang sangat ia butuhkan, setelah hilang.

Jadikanlah "cinta" dan kasih sayang bermula dari rumahmu, menjadi sumber hadiah yang baik dan berkah.

Rumahmu adala istana kemuliaan dan "cinta".

Cara terbaik temukan "cinta" sejati adalah pintar-pintar memilih seseorang dan tahu betul alasan apa sehingga anda memilihnya.

Musim semi "cinta" tumbuh dari hatiku. (Samuel Taylor Coleridge).

 Apabila anda sudah merasa lelah mengejar "cinta", fokuskan diri anda pada satu tujuan. Siapa tahu "cinta" malah yang akan mencari anda.

0 komentar:


MusicPlaylistView Profile