"Liburan" tidak harus menghabiskan puluhan juta rupiah dengan pergi ke negeri tetangga, apalagi tetangga jauh."
Lihat di sekitar kita, masih banyak tempat yang belum kita kunjungi. Berikut ini beberapa ide "Liburan":
1. "Liburan" ilmiah seperti mengunjungi musium.
2. "Liburan" kreatif seperti mengambil kursus singkat memasak atau melukis.
3. "Liburan" sosial seperti mengunjungi panti asuhan atau panti werda
4. "Liburan" alam, dengan ber"libur" ke alam terbuka seperti perkebunan teh, kebun raya, kebun binatang, pemancingan atau peternakan.
(Sumber: Majalah Intisari. Edisi Juli 2011).
Tidak ada komentar:
Posting Komentar